52 TAHUN IMM RAYAKAN DENGAN SERANGKAIAN KEGIATAN
Sebagai salah satu wadah pembaharuan Islam tempat berkumpulnya para aktifis mahasiswa, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) UM Magelang tidak ingin kehilangan jati diri. Di usianya yang ke-52, Koordinator Komisariat (Korkom) IMM UM Magelang mengadakan serangkaian kegiatan. Hal tersebut dilakukan sebagai upaya menjadi kader yang progresif dan menjadi akademisi muslim yang berbudi luhur dan berpengetahuan luas. […]
