UMMAGELANG TERIMA KUNJUNGAN DARI UTeM

Setelah kunjungan Rektor UM Magelang ke kampus Universiti Teknikal Malaysia Melaka (UteM) beberapa waktu lalu, kini giliran UTeM melakukan kunjungan ke kampus UM Magelang pada Kamis, 25/01. Rektor UM Magelang, Ir. Eko Muh. Widodo, M.T mengatakan bahwa kunjungan tersebut merupakan tindak lanjut dari kunjungannya ke UTeM. Eko mengatakan bahwa poin terpenting dari pertemuan kali ini […]
Selengkapnya

FEB DAN PERPUSTAKAAN UM MAGELANG PERMUDAH SKRIPSI MAHASISWA MELALUI PELATIHAN LITERASI

Untuk mempermudah proses penulisan skripsi mahasiswa, Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB)  UM Magelang bekerjasama dengan UPT Perpustakaan UM Magelang memberikan pelatihan Literasi Informasi dan pemanfaatan Mendeley kepada mahasiswa Prodi Akuntansi dan Manajemen pada Jumat (19/01). Zamzanah Wahyu Widayati, S.I.Pust, Kepala Perpustakaan  UM Magelang mengatakan, kegiatan pelatihan tersebut bertujuan agar mahasiswa terbiasa menulis karya ilmiah sesuai […]
Selengkapnya

KOMET Raih Juara Di UMP

Sebagai komunitas di bawah naungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UM Magelang, KOMET (Komunitas Mahasiswa Entrepreneur) berusaha untuk terus menunjukkan eksistensinya dalam berwirausaha. Hal ini ditunjukkan KOMET dengan mengikuti kegiatan Entrepreneurship Competition dan Product Expo 2017 di Universitas Muhammadiyah Purworejo pada kamis (14/12). Kontingen yang dikirim dalam kompetisi tersebut terdiri dari 4 mahasiswa, ketuanya yaitu […]
Selengkapnya

BEM FEB Adakan FORSA untuk Mahasiswa Baru

Silaturahmi dilingkungan mahasiswa baru diperlukan agar terciptanya lingkungan persaudaraan yang kuat diantara mahasiswa. Memahami hal tersebut, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UMMagelang menyelenggarakan acara Forum Silaturahmi Mahasiswa (FORSA) pada Sabtu (4-5/11). Acara yang diselenggarakan di Joglo Jeep, Desa Jetis, Ngasem, Gunungpring tersebut diikuti oleh 269 mahasiswa FEB, baik dari Program Studi […]
Selengkapnya

JALAN SEHAT TUTUP RANGKAIAN ACARA MILAD 53 UM MAGELANG

Ahad, 8/10 menjadi hari penutupan rangkaian kegiatan milad ke- 53 UM Magelang dengan agenda Jalan Sehat di Kampus 1 UM Magelang. Wakil Bupati Magelang Zaenal Efendi turut hadir dan melepas balon berhadiah sesaat sebelum bendera start dikibarkan oleh wakil ketua Badan Pembina Harian Muljono. Muhdiyanto, ketua panitia jalan sehat mengungkapkan, tahun ini sebanyak 2300 peserta […]
Selengkapnya

SMKN 4 PURWOREJO MENANGI LOMBA VOLLY SMA/SMK SE-KEDU dalam rangka Milad ke-53 UM Magelang

Rangkaian acara Milad ke-53 UM Magelang sudah digelar mulai bulan Agustus 2017. Berbagai acara di adakan baik untuk internal maupun di lingkungan eksternal kampus. Salah satu kegiatannya adalah pertandingan Volly SMA/SMK untuk wilayah Kedu pada Senin-Jumat (18-22/09).2 Kegiatan yang diadakan di lapangan Volly Gajah Mada Kecamatan Gelangan Magelang tersebut diadakan oleh Fakultas Ekonomi dan Bisnis […]
Selengkapnya