MAHASISWA UMMAGELANG RAIH PERUNGGU PORSENI IV PTKIS JATENG

Rilis UMMagelang, Senin 19 November 2018 Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) IV Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS) Jawa Tengah tahun 2018 telah usai, sebanyak 744 mahasiswa dan mahasiswi dari perwakilan 37 Perguruan Tinggi se-Jateng telah menyelesaikan kompetisi dari masing-masing cabang olahraga. Minggu, 18/11. Berakhirnya kegiatan PORSENI IV Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS) Jawa […]
Selengkapnya

FKIP KERJASAMA DENGAN SEKOLAH INDONESIA BANGKOK

Rilis UMMagelang, Jumat 16 November 2018   Jum’at (16/11), Rektor Universitas Muhammadiyah Magelang (UMMagelang) menerima kunjungan dari Sekolah Indonesia Bangkok (SIB) Thailand di Kampus 2 UMMagelang dalam rangka penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) antar kedua belah pihak. Pertemuan tersebut dihadiri oleh Rektor UMMagelang, Ir. Eko Muh Widodo, MT, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) […]
Selengkapnya

REKTOR UMMAGELANG APRESIASI KERJASAMA

Senin (12/11), Rektor Universitas Muhammadiyah Magelang (UMMagelang), Ir. Eko Muh Widodo, MT berkunjung ke SMA Negeri 5 Kota Magelang dalam rangka silaturahmi serta pemberian penghargaan dan apresiasi atas kerjasama yang selama ini telah terjalin. Penghargaan UMMagelang tersebut diberikan kepada sekolah yang memberikan kontribusi pendaftar mahasiswa baru dan diterima di UMMagelang pada tahun akademik 2018/2019. Dalam […]
Selengkapnya

MAHASISWA UMMAGELANG EKSIS DI LOKASI BENCANA

Dalam rangka misi kemanusiaan pasca bencana tsunami di Sulawesi Tengah lalu, MDMC Jawa Tengah mengirimkan 17 personil Tim Alfa MDMC dari perwakilan PCM (Pengurus Cabang Muhammadiyah) se Jawa Tengah. Salah satu diantaranya adalah Muhammad Farkhan Zein (22) yang merupakan mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Magelang (UMMagelang). Dia ikut dalam penerjunan Tim Alfa MDMC Jawa […]
Selengkapnya

85 ALUMNI KEPERAWATAN UM MAGELANG IKUTI SUMPAH PROFESI

Setelah diwisuda tanggal 20 /10 lalu, sebanyak 85 alumni Keperawatan D3 Fikes UM Magelang mengikuti Sumpah Profesi Prodi Keperawatan D3 di Aula Fikes, Rabu 31/10. Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Perawat Nasional Indonesia ( DPW PPNI) Jawa Tengah, DPD Kota dan Kabupaten Magelang, Dinas Kesehatan Kota dan Kabupaten Magelang, Direktur rumah […]
Selengkapnya

UMMAGELANG TUAN RUMAH RAKORNAS LPCR 2018

Pada Jumat-Minggu (19-21/10) UMMagelang ditunjuk PP Muhammadiyah sebagai tuan rumah Rapat Koordinasi Nasional Lembaga Pengembangan Cabang dan Ranting (Rakornas LPCR) Muhammadiyah. Kegiatan berlangsung selama tiga hari dilingkungan Kampus 2 UMMagelang. Kegiatan tersebut dihadiri peserta sebanyak 140 orang dari berbagai perwakilan Pengurus Daerah Muhammadiyah (PDM) diseluruh Indonesia. Rektor UMMagelang, Eko Muh Widodo menyampaikan banyak terima kasih […]
Selengkapnya